Rabu, 23 Oktober 2013

Moratorium Izin Reklame Baru

Wali Kota Bandung Ridwan Kamil mengakui reklame di Kota Bandung sudah mengkhawatirkan karena tak beraturan dan terlalu lama dibiarkan.
"Maraknya reklame tidak berizin dan tak beraturan sudah menjadi wajah Kota Bandung, sehingga harus ditertibkan jika Kota Bandung ingin berubah " ujar Emil, panggilan akrab Ridwan Kamil, di Balai Kota, Bandung, Rabu (16/10).
Mulai minggu depan, Emil akan meningkatkan penertibkan reklame untuk menimbulkan efek jera kepada pengusaha. Menurut Emil, orang berani melakukan pelanggaran karena tidak ada tindakan tegas sehingga berbuat berulang dan diikuti pengusaha lain.
"Penertiban tak bisa sekaligus karena terbentur jumlah Satpol PP yang terbatas, tapi reklame liar sudah pasti dipangkas tidak dibiarkan seperti yang sudah-sudah," ujar Emil.
Selain menertibkan reklame, Emil juga akan melakukan moratorium (menghentikan) izin baru. "Jadi sekarang tidak ada lagi pengajuan izin reklame baru kecuali perpanjangan saja,"ujar Emil.
Emil mengatakan, pihaknya sudah meminta Kepala Dinas Pertamanan, Kepala Badan Pelayanan Perizinan Terpadu (BPPT) dan Kepala Bappeda untuk membuat masterplan reklame. Penertiban reklame, kata Emil, nantinya akan berpedoman kepada masterplan ini.
"Nanti akan ditentukan juga bentuk dan jenis reklame seperti apa. Diharapkan awal tahun depan masterplannya sudah ada," ujar Emil. Di tempat terpisah, Ketua Komisi B DPRD Kota Bandung Eko Sesotyo mengatakan, moratorium reklame tidak akan menghambat pendapatan asli daerah (PAD). Menurut Eko, kebijakan moratorium justru akan membantu diketahuinya potensi PAD yang ada.
"Pemkot tidak perlu khawatir adanya moratorium reklame akan menyebabkan kehilangan pendapatan karena masih banyak pendapatan dari sektor pajak penerangan jalan umum (PJU), hotel dan restoran yang lebih tinggi nominalnya," ujar Eko di Gedung DPRD, Rabu (16/10). Moratorium yang berlangsung sementara ini, dinilai akan memperjelas kawasan yang boleh dipasang reklame. Eko pun meminta ada satu dinas yang bertanggung jawab mendata dan menata reklame legal dan ilegal.
"Selama ini, potensi PAD reklame tidak terdeteksi, reklame marak tapi pendapatan minim karena banyak reklame tak berizin tak bayar pajak tapi dibiarkan," ujar Eko". Sumber:TribunNews

Sabtu, 29 Juni 2013

Selamat Menunaikan Ibadah Ramadhan 2013



Bulan Suci Ramadhan sudah diambang pintu, dengan datangnya ramadhan umat Islam menyambut dengan penuh kebahagiaan bulan yang penuh ampunan ini . Kewajibkan berpuasa / shaum sebulan penuh akan membersihkan diri dari dosa-dosa yang pernah dilakukan . 

SIGNBOARD ADVERTISING BANDUNG , Mengucapkan : 
Selamat menjalankan ibadah Shaum 1434 H  ( Tahun 2013 )

Semoga Allah SWT menerima ibadah shaum kita semua dan segala ibadah lain yang dijalankan di bulan Suci yang penuh berkah ini , amin . 


Rabu, 12 Juni 2013

Sabtu, 08 Juni 2013

Billboard Bandung Available 2013

2013 Billboard Available Bandung 

  1.  Lokasi : Jalan Banceuy - Kota Bandung
        Ukuran : 4m x 8m x 1 muka ( Vertikal  / Frontlite )
        Kode : SAB01

  2.  Lokasi : Jalan Kiara Condong - Kota Bandung
        Ukuran : 5m x 10mx 1 muka ( Vertikal Frontlite )
        Kode : SAB02

  3.  Lokasi : Jalan Ahmad Yani - Kota Bandung
        Ukuran : 5m x 10m x 1 muka ( Horizontal Frontlite )
        Kode : SAB03

  4.  Lokasi : Jalan Surapati - Kota Bandung
        Ukuran : 5m x 10m x 1 muka ( Vertikal Frontlite )
       Kode : SAB04

  5.  Lokasi : Jalan Setiabudi Gegerkalong - Kota Bandung
        Ukuran : 5m x 10m x 1 muka ( Vertikal Frontlite )
        Kode : SAB05

  6.  Lokasi : Jalan Setiabudi Gegerkalong Girang - Kota Bandung
        Ukuran : 5mx 10m x 1 muka ( Vertikal Frontlite )
        Kode : SAB06

  7.  Lokasi : Jalan Setiabudi Ledeng- Kota Bandung
        Ukuran : 4m x 8m x 1 muka ( Vertikal Frontlite )
        Kode : SAB07

  8.  Lokasi : Jalan Soekarno Hatta Gede Bage - Kota Bandung
        Ukuran : 5m x 10m x 1 muka ( Horizontal Frontlite )
        Kode : SAB08

  9.  Lokasi : Soekarno Hatta Cibaduyut - Kota Bandung
        Ukuran : 5m x 10m x 1 muka ( Horizontal Frontlite )
        Kode : SAB09 


10.  Lokasi : Jalan Wastukancana - Kota Bandung
       Ukuran : 4m x 8m x 1 muka ( Vertikal Frontlite )
       Kode : SAB10 


11.  Lokasi : Jalan Surya Sumantri - Kota Bandung
       Ukuran : 5m x 10m x 1 muka ( Vertikal Frontlite )
       Kode : SAB11



12.  Lokasi : Jalan Riau / RE. Martadinata ( View perempatan Dago-Merdeka-Riau ) - Kota Bandung
       Ukuran : 5m x 10m x 1 muka ( Vertikal Frontlite )
       Kode : SAB12



Jumat, 07 Juni 2013

Outdoor World in Bandung West Java - Indonesia

Promosi media Luar Ruang / outdoor advertising dalam bentuk Billboard dapat dikerjakan dengan berbagai alternatif finishing: digital print frontlight atau backlight , Visual billboard juga dapat dikombinasi dengan huruf timbul dan Neon Sign / neon box, banner kain atau roll banner. Lokasi pemasangan billboard pun semakin beragam mulai Jalan protokol / jalan utama di kota kota, jalan lingkungan, atap-atap gedung yang menjulang tinggi di perkantoran, Jembatan Penyebrangan orang (JPO), Shelter Bus hingga yang nampak semakin indah dan megah, hal ini mengundang orang suka atau pun tidak suka akan meliriknya , disini kami mendata lokasi billboard yang ada di Kota Bandung dan sekitarnya kepada mitra kami untuk mempromosikan produknya sebagai salah satu media yang bisa mendapatkan konsumen. Oleh Karena promosi outdoor sebagai salah satu media iklan yang dikemas dalam design yang indah, tentu sangat di pilih konsumen karena penampilannya yang mengesankan untuk membentuk citra atau image produk yang dipromosikan. Lokasi Billboard yang kami pasarkan merupakan titik strategis yang terletak di daerah ramai dilewati lalu lalang pejalan kaki dan kendaraan hampir 24 jam sehingga akan memuaskan mitra dalam memilih lokasi billboard kami seperti di Jalan Banceuy , Jalan Kiaracondong , Jalan Ahmadyani , Jalan Surapati , Jalan Setiabudi - Gegerkalong , Jalan Setiabudi - Gegerkalong Girang ,  Jalan Setiabudi Ledeng , Jalan Soekarno Hatta - Gedebage , Jalan Soekarno Hatta - Cibaduyut , Jalan Dago , dll . Kami pun siap menjembatani keperluan pengurusan izin / pajak reklame signboard / papan nama di Kota Bandung dan sekitarnya . Atau anda ingin merubah desain standar billboard menjadi billboard unik penuh kreasi , ga usah sungkan silahkan hubungi kami di signboardadvertising@gmail.com .
Berikut kami tampilkan desain billboard kreasi , semoga menjadi inpirasi tambahan untuk anda .


Billboard GOA






















Billboard JPO Kreasi
















Billboard Kreasi















3D Billboard
















CHEVROLET 3D Outdoor 













Kamis, 25 April 2013

Billboard di Kota Kembang Bandung

Media Luar Ruang (outdoor)

Promosi Media Luar Ruang dalam bentuk Billboard dapat dikerjakan dengan berbagai alternatif finishing: digital print frontlight atau backlight , Visual billboard juga dapat dikombinasi dengan huruf timbul dan Neon Sign / neon box, banner kain atau roll banner. Lokasi pemasangan billboard pun semakin beragam mulai Jalan protokol / jalan utama di kota kota, jalan lingkungan, atap-atap gedung yang menjulang tinggi di perkantoran, Jembatan Penyebrangan orang (JPO), Shelter Bus hingga yang nampak semakin indah dan megah, hal ini mengundang orang suka atau pun tidak suka akan meliriknya , disini kami mendata lokasi billboard yang ada di Kota Bandung dan sekitarnya kepada mitra kami untuk mempromosikan produknya sebagai salah satu media yang bisa mendapatkan konsumen. Oleh Karena promosi outdoor sebagai salah satu media iklan yang dikemas dalam design yang indah, tentu sangat di pilih konsumen karena penampilannya yang mengesankan untuk membentuk citra atau image produk yang dipromosikan. Lokasi Billboard yang kami pasarkan merupakan titik strategis yang terletak di daerah ramai dilewati lalu lalang pejalan kaki dan kendaraan hampir 24 jam sehingga akan memuaskan mitra dalam memilih lokasi billboard kami. Namun jika anda hanya akan membangun signboard / papan nama , kami pun bersedia membantu dari desain unik , konstruksi , visual , pemasangan , hingga pengurusan ijin / pajak reklame sesuai dengan prosedur yang berlaku di Kota Bandung .